Virtual Tour Pulau Napomanuk

Virtual Tour Pulau Napomanuk

Pulau Napomanuk terletak di Desa Serawet kecamatan Likupang timur kabupaten Minahasa Utara Provinsi Sulawesi Utara dicanangkan oleh masyarakat desa Serawet menjadi pulau Wisata. Pulau Napomanuk adalah pulau  yang dipenuhi terumbu karang yang indah dengan dikelilingi hutan manggrove  merupakan pulau yang masuk dalam daerah wilayah Kawasan Ekonomi Khusus (KEK) Likupang sebagai destinasi wisata yang ditetapkan pemerintah pusat menjadi pembangunan wisata Super prioritas.

KLIK >> VIRTUAL TOUR PULAU NAPOMANUK

Penasaran seperti apa keindahan Pulau Napomanuk? Anda bisa mengunjunginya terlebih dahulu melalui virtual tour pulau napomanuk ini. Tapi jangan lupa, kunjungi langsung Pulau Napomanuk untuk mendapatkan pengalaman berwisata yang sesungguhnya

Virtual Tour